Monthly Archives: September 2012

8 fakta apa yang dipikirkan seorang anak terhadap orang tuanya

8 fakta apa yang dipikirkan seorang anak terhadap orang tuanya
1. Anak selalu berfikir orang tuanya pilih kasih terhadap saudaranya
2. Anak selalu merasa terkekang oleh orang tuanya
3. Anak selalu merasa lebih pintar dan membantah nasihat orang tuanya
4. Anak selalu merasa bahwa dirinya tidak di sayang
5. Anak selalu memperhitungkan segala sesuatu yang telah ia lakukan untuk orang tuanya
6. Anak selalu membingungkan harta warisan
7. Anak selalu menganggap remeh sesuatu pekerjaan yang telah diberikan
8. Anak selalu membentak orang tuanya saat berbicara
Dan
8 Fakta yang dilakukan oleh orangg tua terhadap anaknya tanpa diketahui oleh mereka Read the rest of this entry

Keteladanan Sahabat dalam Mencintai Nabinya

Keteladanan Sahabat dalam Mencintai Nabinya

Para sahabat –radhiyallahu ’anhum ajma’in- mendapatkan kemuliaan karena bertemu langsung dengan Nabi shallallahu ’alaihi wa sallam. Mereka memiliki kesempurnaan cinta dan pengagungan yang mengungguli manusia lainnya. Belum ada dan tidak akan pernah ada orang-orang sesudah para sahabat ini yang menyamai kecintaan mereka terhadap Rasulullah.

Syayidina Ali bin Abi Tholib –radhiyallah

u ’anhu- pernah ditanya, ”Bagaimana cinta kalian kepada Rasulullah shallallahu ’alaihi wa sallam?” Ia menjawab, ”Demi Allah, beliau lebih kami cintai daripada harta, anak-anak, ayah, dan ibu kami serta kami juga lebih mencintai beliau daripada air dingin pada saat dahaga.” Read the rest of this entry

Cerita 4 lilin

Cerita 4 lilin
Ada 4 lilin yang menyala,
Sedikit demi sedikit habis meleleh.
Suasana begitu sunyi sehingga terdengarlah percakapan mereka.
Lilin Yang pertama berkata:
“Aku adalah Damai Read the rest of this entry

DO’A BANGUN TIDUR

 

DO’A BANGUN TIDUR

اَلْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِيْ أَحْيَانَا بَعْدَ مَا أَمَاتَنَا وَإِلَيْهِ النُّشُوْرِ

“Segala puji bagi Allah, yang membangunkan kami setelah ditidurkanNya dan kepadaNya kami dibangitkan.”